Rabu, 29 Januari 2014

Cara Copy File Dari Website Yang Tidak Bisa di Klik Kanan

Kali ini postingan aku menggunakan aplikasi Mozilla Fifefox karan menurut aku Mozilla Firefox lebih gampang, karena ketika menggunakan aplikasi lain beda lagi caranya. Berikut caranya mencopy text dari website atau blog yg tidak bias di click kanan.

1. Buka aplikasi Mozilla Firefox
2. Klik menu Tools lalu pilih Options
Maka akan tampil kotak dialog seperti dibawah
3. Hilangkan tanda centang (Uncheclist) pada pilihan Enable JavaScript
4. Setelah di uncheklist silahkan refresh kembali webnya dan coba di copy file yg anda butuhkan
5. Selesai... :)


Selamat Mencoba

Tidak ada komentar:

Posting Komentar